Program Ruang Ilmu Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Baca Tulis Qur'an Anak di Desa Margaluyu, Kiarapedes Kabupaten Purwakarta

  • Wangi Budianingrum STAI DR.KH.EZ Muttaqien Purwakarta, Indonesia
Keywords: Motivasi, Belajar, Baca Tulis Qur'an

Abstract

Pengabdian masyarakat ini dilatarbelakangi oleh motivasi belajar BTQ masih rendah di Desa Margaluyu serta masih ada anak yang belum bisa membaca dan menulis al-qur’an. Adapun Tujuan dari Kegiatan KPM yang dilaksanakan adalah program ruang ilmu untuk meningkatkan motivasi belajar BTQ pada anak di Desa Margaluyu. Maka dari itu pengabdi membuat satu program yaitu ruang ilmu untuk meningkatkan motivasi belajar anak di Desa Margaluyu dusun 2 yang berjumlah 10 anak. Setelah program ini dilaksanakan, pengetahuan anak-anak menjadi meningkat dan lebih memahami tentang metode atau tatacara memahami, menghafal dan mendalami AL-Qur’an. Ucap Syukur karena program ini bisa berjalan dengan lancar dan mendapat dukungan dari pihak desa dan para warga dusun 2, terutama para orang tua.

References

Abnisa, A. P. (2020). Konsep Motivasi Pembelajaran. Jurnal Asy-Syukriyyah, 21(02), 124–142.

Dewi, L. S. (2022). Rumah Belajar: Sarana Peningkatan Motivasi Belajar Siswa. JCI Jurnal Cakrawala Ilmiah, 497-504.

Fasya, A. H. (2023). Program Les Private Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Anak Anak Di Desa Ciracas, Kiarapedes, Purwakarta. Jurnal Pengabdian Masyarakat Bangsa, Vol. 1 No. 7.

Putri, S. M. (2023). Peran Rumah Belajar dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Anak Di Kelurahan Teluk Kabung Tengah. Manaruko Jurnal Pengabdian Masyarakat, Vol. 2 No. 1.

Published
2024-06-27
How to Cite
Budianingrum, W. (2024). Program Ruang Ilmu Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Baca Tulis Qur’an Anak di Desa Margaluyu, Kiarapedes Kabupaten Purwakarta. Satwika: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1), 38 -42. https://doi.org/10.21009/satwika.040104